Melanjutkan
postingan pertama tentang Bahasa C menggunakan VMWare #1 sekarang kita akan
mencoba membuat program menghitung luas segitiga menggunakan VMWare. Ketikkan program
sederhana berikut ini :
Sehingga
akan menghasilkan output :
Penjelasan :
vi latihan.c
vi digunakan untuk membuat program yang diikuti dengan nama file program dibelakangnya.
gcc latihan.c –o latihan1
vi digunakan untuk membuat program yang diikuti dengan nama file program dibelakangnya.
gcc latihan.c –o latihan1
digunakan untuk
mengkompilasi program. Jika program yang kita buat salah maka nanti akan muncul
pesan kesalahan pada layar.
./ latihan1
./ latihan1
Digunakan untuk
menjalankan program yang kita buat jika sudah tidak ada kesalahan.
#include<stdio.h>
#include<stdio.h>
Kalimat yang
diawali dengan tanda (#) adalah preprocessor
directive. Bukan merupakan baris kode yang dieksekusi, tetapi indikasi
untuk compiler. Dalam program ini kalimat #include memberitahukan preprocessor compiler untuk menyertakan
header file standard stdio.h. File spesifik ini juga termasuk library deklarasi
standard I/O pada C dan file ini disertakan karena fungsi-fungsinya akan
digunakan nanti dalam program.
main()
main()
Baris
ini mencocokan pada awal dari deklarasi fungsi main. Fungsi main merupakan
titik awal dimana seluruh program C akan memulai dieksekusi. diletakkan diawal,
ditengah atau diakhir program, isi dan fungsi main akan selalu dieksekusi
pertama kali. Pada dasarnya, seluruh program C memiliki fungsi main.
Main
diikuti oleh sepasang tanda kurung () karena merupakan fungsi. Pada C, semua
fungsi diikuti oleh sepasang tanda kurung () dimana, dapat berisi argument
didalamnya. Isi dari fungsi main selanjutnya akan mengikuti, berupa deklarasi
formal dan dituliskan diantara kurung kurawal ({}).
int a, t, luas;
Merupakan
deklarasi tipe data yang akan digunakan. Jika akan menggunakan tipe data yang
sama untuk beberapa identifier maka dapat dituliskan dengan menggunakan tanda
koma (,) contohnya : int a, t, luas;
printf(“Alas Segitiga : ”);
printf
pada program merupakan standard output stream dalam bahas C (biasanya monitor).
printf diikuti oleh tanda kurung () serta tanda semicolon (;). Karakter ini
menandakan akhir dari instruksi dan harus disertakan pada setiap akhir
instruksi. Kalimat atau kata yang ingin dicetak harus diapit oleh tanda “ ”.
scanf(“%d”,&a);
Perintah ini
digunakan untuk membaca inputan data berupa nilai decimal dan memasukkannya
kedalam variabel a.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar